Komitmen PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) dalam menjaga kepercayaan pelanggan terlihat jelas pada penyelenggaraan Jambore Suzuki Club 2025. Acara yang berlangsung di Museum Purna Bhakti Pertiwi, Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta ini menjadi momen penting bagi komunitas pengguna kendaraan Suzuki. Dengan lebih dari 2.200 anggota yang hadir, acara ini tidak hanya menjadi ajang berkumpul tetapi […]
M5 Resmi Jadi Mobil Keselamatan MotoGP Isi Pertamax Turbo di Mandalika
Selama ajang berlangsung, Pertamax Turbo digunakan untuk seluruh kendaraan operasional di sirkuit, mulai dari Safety Car hingga mobil logistik dan kendaraan pendukung tim balap. Bahan bakar beroktan tinggi ini diformulasikan dengan Ignition Boost Formula (IBF), yang dirancang memberikan tenaga maksimal, respons mesin optimal, dan efisiensi tinggi — kualitas yang dibutuhkan di arena balap sekelas MotoGP. […]
IMX 2025 Jadi Daya Tarik Baru bagi Pecinta Modifikasi Asia Tenggara
Indonesia Modification & Lifestyle Expo atau IMX 2025 akan berlangsung pada tanggal 10-12 Oktober di ICE BSD, Tangerang, Banten. Sebagai pameran modifikasi terbesar di Indonesia, IMX tahun ini mengusung tema ‘8VOLUTION’ yang menggambarkan evolusi dunia modifikasi otomotif di Tanah Air. Dengan menghadirkan berbagai legenda modifikasi internasional, serta peluncuran produk eksklusif, IMX menawarkan program lifestyle yang […]
